Lowongan Kerja PT Pupuk Sriwidjaja - PT Pupuk Sriwidjaja Palembang (Pusri) yang lebih dikenal sebagai PT Pusri, merupakan anak perusahaan dari PT Pupuk Indonesia (Persero)
yang bergerak di bidang produksi dan pemasaran pupuk. Selain sebagai
produsen pupuk nasional, Pusri juga mengemban tugas dalam melaksanakan
usaha perdagangan, pemberian jasa dan usaha lain yang berkaitan dengan
industri pupuk. Pusri bertanggung jawab dalam melaksanakan distribusi
dan pemasaran pupuk bersubsidi kepada petani sebagai bentuk pelaksanaan
Public Service Obligation (PSO) untuk mendukung program pangan nasional
dengan memprioritaskan produksi dan pendistribusian pupuk bagi petani di
seluruh wilayah Indonesia. Penjualan pupuk urea non subsidi sebagai
pemenuhan kebutuhan pupuk sektor perkebunan, industri maupun eksport
menjadi bagian kegiatan perusahaan yang lainnya.
Lowongan Kerja PT Pupuk Sriwidjaja - Kegiatan tersebut diluar tanggung jawab pelaksanaan Public Service Obligation (PSO), sebagai
perusahaan yang bertanggung jawab atas kelangsungan industri pupuk
nasional, Pusri telah mengalami berbagai perubahan dalam manajemen dan
wewenang yang sangat berkaitan dengan kebijakan-kebijakan pemerintah.
Saat ini Pusri secara resmi beroperasi dengan nama PT Pupuk Sriwidjaja
Palembang dengan tetap menggunakan brand dan merk dagang Pusri.
Dalam
rangka memperluas jaringan bisnis terbaru bulan Agustus 2014 dan untuk
memenuhi kebutuhan sumber daya manusia PT Pupuk Sriwidjaja di Lowongan Terbaru
posisi : TENAGA BERPENGALAMAN & FRESH GRADUATE
Maka
pada bulan Agustus 2014 PT Pupuk Sriwidjaja kembali membuka kesempatan
Lowongan Terbaru bulan Agustus 2014 untuk lulusan terbaru dengan
kualifikasi berikut :
Lowongan Kerja Terbaru Agustus 2014 PT ANTAM
Lowongan PT Pupuk Sriwidjaja Posisi :
TINGKAT SARJANA
S1 Teknik | Kode |
Teknik Mesin | ST-MSN |
S1 Non Teknik | Kode |
Akuntansi | SN-AKT |
Manajemen Konsentrasi SDM | SN-SDM |
Bisnis Internasional | SN-BSI |
Agronomi | SN-AGN |
Ilmu Tanah | SN-ILT |
Ilmu Administrasi Negara | SN-IAN |
TINGKAT D3
D3 Teknik | Kode |
Teknik Kimia | DT-KIM |
Teknik Mesin | DT-MSN |
Teknik Listrik | DT-LIS |
Teknik Instrumentasi | DT-INS |
Teknik Sipil | DT-SPL |
Analis Kimia | DT-ANK |
S1 Non Teknik | Kode |
Akuntansi | DN-AKT |
Manajemen Administrasi / Ekonomi / Pertanian | DN-MEP |
Asuransi | DN-ASR |
Pajak | DN-PJK |
Perhotelan | DN-HTL |
Administrasi | DN-ADM |
Humas / Komunikasi / Broadcast | DN-HMS |
Perkebunan | DN-KBN |
Pertamanan | DN-TMN |
Sistem Informasi | DN-SIN |
Manajemen Informatika | DN-MIF |
TINGKAT SMA / SMK
SMA / SMK | Kode |
SMA IPA / SMK Teknik | SL-PRD |
SMA ( IPA / IPS) / SMK Keahlian / Pengalaman Rigger | SL-RIG |
Syarat Umum Pencaker :
- WNI
- Batas usia dihitung per 1 Agustus 2014
- Sehat jasmani dan rohani
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi perusahaan
- Jurusan / Program studi yang dilamar harus sesuai dengan latar belakang pendidikan yang disyaratkan
- Hanya diperkenankan mengajukan lamaran untuk satu bidang keahlian
Syarat Khusus Tingkat Sarjana :
- Pendidikan S1
- IP min 2.75 (untuk jurusan dengan akreditasi A) 3.00 (akreditasi B & C)
- Usia max 28 tahun
- Tidak buta warna (total atau parsial) untuk S1 teknik
- Jeni skelamin laki-laki untuk jurusan S1 teknik mesin
Syarat Khusus Tingkat D3 :
- Pendidikan S1
- IP min 2.75 (untuk jurusan dengan akreditasi A) 3.00 (akreditasi B & C)
- Usia max 25 tahun
- Tidak buta warna (total atau parsial) untuk D3 teknik
- Jeni skelamin laki-laki untuk jurusan D3 teknik kimia, D3 teknik mesin, D3 teknik listrik, D3 teknik instrumentasi
Syarat Khusus Tingkat SMA :
- Jenis kelamin laki-laki
- Pendidikan SMA / MA jurusan IPA atau SMK teknik untuk SL-PRD
- Sekolah yang dimaksud hanya berasal dari SMA / SMK di provinsi Sumatera Selatan
- Nilai kelulusan min rata-rata 7.00
- Usia antara 18-20 tahun untuk SMA/SMK kecuali SMA/SMK pengelaman usia max 35 tahun
- Belum menikah untuk SL-PRD
- Memiliki pengalaman keahlian masing-masing min 1 tahun dan diutamakan memiliki sertifikat keahlian (SMA/SMK Pengalaman)
- Diutamakan tidak sedang kuliah
- Tidak buta warna (total atau parsial)
- Tidak berkacamata / contact lens
- Tinggi badan min 160cm
Catatan :
- Pendaftaran paling lambat tgl 17 Agustus 2014
Jika anda tertarik dengan Lowongan Kerja Terbaru Agustus 2014 PT ANTAM, Silahkan kirim Lamaran Kerja via pedaftaran ONLINE ke :
LINK PENDAFTARAN LOWONGAN PT PUPUK SRIWIDJAJA
LINK PENDAFTARAN LOWONGAN PT PUPUK SRIWIDJAJA
Kemudian kirim berkas lamaran pada tgl 14-18 Agustus 2014 :
PO BOX 9999 Palembang 30000
Demikian Lowongan Kerja PT Pupuk Sriwidjaja semoga bermanfaat
PO BOX 9999 Palembang 30000
Demikian Lowongan Kerja PT Pupuk Sriwidjaja semoga bermanfaat
Lowongan Kerja PT Pupuk Sriwidjaja
4/
5
Oleh
Juana